Selasa, 01 November 2011

10 Fakta Tentang Bulan

1. Bulan memiliki unsur Titanium murni, perlu kita ketahui titanium tidak ada yang murni di alam, kecuali di bulan. Hal ini membuat spekulasi bahwa bulan dibuat oleh manusia zaman dahulu yang pintar. hanya Tuhan yang mengetahui. Hanya sebagai tambahan: titanium adalah logam paling kuat yang pernah ditemukan. sangat kuatnya hingga digunakan untuk bahan utama pesawat ulang alik

2. Ada air di bulan. Mana mungkin? Tentu mungkin! bahan kandungan air di bulan lebih banyak dari gurun sahara.

3. Kerak kulit bulan lebih keras dari pada dalamnya. Mungkin terdengar tidak mungkin, tpi memang itu kenyataannya. pada suatu misi apolo, NASA mencoba untuk membor permukaan bulan, tetapi setelah ngebor beberapa saat, mereka sadar bahwa permukaan bulan sangat keras, ini disebabkan oleh permukaan bulan yang diselimuti oleh titanium.

4. Bulan kopong? kalo dengkul gw memang kopong, tpi kalo bulan? ini adalah salah satu teori yang masih diperdebatkan oleh para ilmuwan. Fakta ini terkuak ketika appolo sebelas menaruh seismografik di bulan dan mengujinya dengan gempa buatan dan hasilnya para ilmuwan terheran-heran. Karena seismografik mendeteksi bahwa gempa buatan itu berlangsung selama 15 menit tanpa berhenti. Dan kembali diulangi oleh apolo tiga belas, dan menghasilkan hal yang sama. Mengapa disebut kopong? silahkan lakukan percobaan berikut: ambil loncerng dan pukulah, apakah loncng itu akan berhenti berdengung dengan cepat?


5. Ada 2 bola golf yang terdampar di bulan. *no comment

6. Apabila Dilihat dari bumi, garis tengah bulan hampir sama dengan matahari di siang hari. Dan lagi-lagi para penggemar teori konspirasi berspekulasi bahwa ini membuktikan bahwa bulan diciptakan oleh manusia zaman dahulu, mereka menciptakan bulan sebagai alat penerang di malam hari. para pecinta teori konspirasi berkata bahwa zaman dahulu belum ada bulan dan malam hari sangat gelap, jadi manusia membuat bulan sebagai alat penerang di malam hari. Tetapi menurut gw Tuhanlah yang menciptakan bulan, karena gw masih percaya Tuhan dan segala kebesaran-Nya.

Bukti bulan pernah terbelah - Gambar ngarai di permukaan bulan
ini gambarya
9. Nabi Muhammad SAW pernah membelah bulan, ga percaya? Silahkan baca ini http://www.al-habib.info/review/gambar-bukti-bulan-terbelah.htm 








10. Bulan menjauh dari bumi 5 cm/tahun dan dalam waktu 2 milyar tahun lagi, bulan sudah tidak terihat dari bumi karena gaya gravitasi bumi tida dapat mengkikat bulan dalam orbitnya lagi, hal ini menyebabkan bulan akan menjadi "planet pengelana". Planet jenis ini tidak mengorbit apapun, termaksud bintang, planet ini hanya terbang bebas di angkasa luar seperti pengelana yang kesepian.

sekian dari saya, The Twelve

Tidak ada komentar:

Posting Komentar